Minggu, 16 Maret 2014

Metode apa yang digunakan untuk pengobatan Adnexitis pada Metropolehospital ?



Adnexitis atau peradangan pada tuba fallopi dan ovarium alias dinding telur yang terinfeksi oleh bakteri secara bersamaan di daerah sekitar rahim yang di sebut Adnexa. Radang panggul adalah sebutan lain yang dapat di mengerti oleh masyarakat atau umum. Jika menderita Adnexitis harus segera diobati dengan cepat karena jika di tunda maka akan menjadi penyakit adnexitis akut yang mnyebabkan inferilitas atau kemandulan.


Perlu diwaspadai bahwa adnexitis dapat terjadi secara tiba - tiba dan menyebabkan permasalahan yang serius tanpa terlebih dahulu memunculkan gejala - gejala oleh karena itu dianjurkan wanita untuk memeriksakan ke dokter dan menganjurkan pemeriksaan laparoscopy. Dalam current obgyn 9th edisi 2003, 65 - 90 % wanita ter prediksi secara akurat terkena adnexitis berkat laparroscopy.




laparoscopy adalah salah satu metode yang digunakan oleh metropolehospital yaitu tindakan pembedahan perut dengan menggunakan teleskop/ teropong tanpa melakukan penyayatan lebar pada dinding perut. Teknik pembedahan dilakukan dengan membuat sayatan sekitar lebih kurang 1cm untuk memasukkan alat teleskop dan selanjutnya pemeriksaan atau alat operasi organ dalam perut dilakukan menggunakan alat tersebut dengan melihat dari monitor TV yang ada.


Dokter juga perlu melakukan pemeriksaan untuk membedakan adnexitis dengan mencari tahu ada tidaknya mikroorganisme penyebab adnexitis. Hal ini dapat dilakukan dengan pemeriksaan laboratorium yaitu periksaan cairan vagina, kemudian dilakukan pengecatan gram atau gram - stain/ smear (cecil's 5th ed).


Sekian informasi mengenai penyakit  Ginekologi. Apabila anda mengalami penyakit tersebut silahkan datang ke klinik Metropolehospital yang memiliki pelayanan setaraf Internasional, kami akan melayani dan mengobati penyakit anda secara profesional karena kami memiliki dokter yang ahli di bidangnya.  Semoga artikel ini bisa membantu. Terima kasih.

article from: ginekologihospital



 Peringatan : jika kamu merasa artikel kami belum jelas atau anda ada pertanyaan lain, maka anda bisa klik Konsultasi online , dimana pakar kami akan menjawab pertanyaan anda, atau hubungi nomor 021-6911921/2. Metropole Hospital Jakarta berharap semoga anda senantiasa sehat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar